Peran PR dalam ESG: Dorong Pariwisata Lokal, Rangkul Pencinta Fotografi
PRINDONESIA.CO | Selasa, 23/08/2022 | 1.218
Peran PR dalam ESG: Dorong Pariwisata Lokal, Rangkul Pencinta Fotografi
Lomba foto Adventure Tourism
Dok. BAKTI Kominfo

JAKARTA, PRINDONESIA.CO - “Sekarang, yang dicari sebagai tempat wisata bukan lagi daerah yang ramai, tapi masih sepi. Istilah anak zaman sekarang, hidden gem.” Begitulah kalimat pembuka dari Kepala Divisi Layanan TI Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kominfo Ari Soegeng Wahyuniarti saat melakukan presentasi di hadapan kelima dewan juri Indonesia DEI & ESG Awards (IDEAS) 2022, Jumat (17/6/2022).  

Sayangnya, kata Ari, penggarapan potensi ini terbentur oleh kualitas produk wisata yang belum dapat diterima oleh kebutuhan pasar global. Berangkat dari isu tersebut, BAKTI Kominfo menggagas program “Impact Adventures”. Program yang  dalam kompetisi IDEAS kali ini masuk ke dalam kategori Pariwisata untuk subkategori Sustainable Tourism dengan judul “Mengembangkan Ekosistem Pariwisata Indonesia di Daerah 3T melalui Kolaborasi, Teknologi Digital, dan Akses Pasar Global”.  

BERITA TERKAIT
BACA JUGA
tentang penulis
komentar (0)
TERPOPULER

Event

CEO VIEW

Interview

Figure

BERITA TERKINI